Serapeum Aleksandria

Pemandangan reruntuhan Serapeum di Alexandria

Serapeum Alexandria di Kerajaan Ptolemaik adalah sebuah kuil Yunani kuno yang dibangun oleh Ptolemy III Euergetes (memerintah 246–222 SM) dan didedikasikan kepada Serapis, yang dijadikan pelindung Aleksandria. Terdapat juga tanda-tanda Harpocrates. Tempat tersebut dijuluki sebagai putri dari Perpustakaan Aleksandria..[1]

Referensi

  1. ^ Alan Rowe and B. R. Rees (1956). "A Contribution To The Archaeology of The Western Desert: IV - The Great Serapeum Of Alexandria" (PDF). Manchester. Pemeliharaan CS1: Menggunakan parameter penulis (link)

Pranala luar

  • Media tentang Serapeum of Alexandria di Wikimedia Commons
  • Rufinus – "The Destruction of the Serapeum A.D. 391"
  • Richard Stillwell, ed. Princeton Encyclopedia of Classical Sites, 1976: "Alexandria, Egypt: Serapeion"